Saturday, 16 November 2019

fungsi transmisi


Pengertian, Fungsi, Komponen dan Cara Kerja Transmisi Manual
Pengertian, Fungsi, Komponen dan Cara Kerja Transmisi Manual – Bagi kawan-kawan yang ingin tahu tentang apa itu transmisi manual, kali ini Mas Sena akan berbagi informasi terkait pengertian, fungsi, komponen dan cara kerja transmisi manual. Memang, sering kali saat ini masih banyak orang yang belum mengetahui apa itu transmisi manual, baik dari pengertiannya maupun fungsinya. Padahal, pada transmisi manual ini memiliki segudang susunan komponen dan cara kerja yang sepatutnya untuk sobat ketahui, apalagi bagi sobat yang memiliki kendaraan bertransmisi manual. Oleh sebab itu, meski tampaknya sepele dan tak berpengaruh pada kinerja kendaraan sobat namun mengetahui pengertian, fungsi, komponen dan cara kerja transmisi manual tampaknya menjadi topik pokok yang sebaiknya diketahui dan dipahami oleh setiap orang pemilik kendaraan yang menggunakan sistem transmisi manual. Hal ini ditujukan agar suatu saat jika kendaraan mengalami kerusakan yang berhubungan dengan sistem transmisinya, maka si pengguna akan sedikit paham apa yang haru dilakukan. Nah, di sinilah letak pentingnya mengetahui pengertian, fungsi, komponen dan cara kerja transmisi manual.




Cara Kerja Transmisi Manual
Di samping itu, dalam kaitannya dengan pengertian, fungsi, komponen dan cara kerja transmisi manual yang akan Mas Sena sampaikan kali ini, bukan berarti bahwa dengan mengetahui pengertian maupun fungsi dari komponen transmisi manual beserta cara kerjanya, langsung bisa mengatasi masalah. Hanya saja, kelebihan yang akan sobat dapatkan jika memahami atau pun mengenali pengertian, fungsi, komponen dan cara kerja transmisi manual, tentu akan memudahkan pengguna yang memiliki kendaraan bersistem transmisi manual ini lebih tahu di mana letak kerusakan jika suatu saat terjadi hal yang tak beres pada sistem transmisinya. Bahkan, dengan mengetahui cara kerja transmisi manual pun, setidaknya sobat bisa tahu juga bagaimana cara merawat kendaraan yang bertransmisi manual sehingga kerusakan yang kemungkinan terjadi pun bisa dicegah sedini mungkin. Untuk itu, bagi kawan yang belum tahu menahu soal transmisi manual ini, tak perlu bingung. Mari, kita simak bersama ulasan lengkap dari Mas Sena kali ini yang akan membahas secara lebih spesifik tentang pengertian, fungsi, komponen dan cara kerja transmisi manual pada segmen-segmen di bawah ini!



Bagan Review
1 Pengertian Transmisi Manual
2 Fungsi Transmisi Manual
3 Komponen Transmisi Manual
4 Cara Kerja Transmisi Manual
Pengertian Transmisi Manual
Pertama, sebelum jauh membahas berbagai segmen-segmen, di awal pertemuan ini Mas Sena akan mengulas tentang pengertian transmisi manual. Perlu diketahui dahulu bahwa secara umum, transmisi merupakan komponen pada mesin yang memiliki tujuan untuk merubah kecepatan dan tenaga putar dari mesin yang tertuju pada roda yang nantinya bisa digunakan untuk menggerakkan kendaraan. Disamping itu, sistem pemindah tenaga ini meliputi unit kopling, transmisi, deferensial, poros serta roda kendaraan. Seluruh bagian tersebut akan saling berhubungan satu sama lain. Nah, terkait dengan pengertian transmisi manual, posisi dan komponennya terletak pada ujung depan sesudah unit kopling dari sistem pemindah tenaga pada sebuah kendaraan. Sebagai contoh seperti ini, sebut saja pada sepeda motor yang memiliki 4 percepatan, letak transmisi manual di sini sebagai salah satu bagian hardware dari sistem pemindah tenaga dengan 4 tingkatan. Nah, dengan adanya transmisi tersebut maka tenaga yang dihasilkan mesin bisa diteruskan ke poros propeler shaft sehingga kendaraan pun bisa berjalan. Dengan sedikit memahami pengertian transmisi manual tersebut maka bisa diambil kesimpulan singkat bahwa pengertian sistem transmisi manual merupakan suatu komponen pemindah tenaga yang dihasilkan dari mesin ke poros roda yang membuat kendaraan bisa berjalan sesuai dengan percepatannya.





Fungsi Transmisi Manual


Setelah sobat memahami atau mengetahui apa itu trans

No comments:

Post a Comment

Fungsi dan cara kerja sensor CKP

Fungsi dan Cara kerja CKP Dan CMP Sensor Pada Sistem Injeksi,- CKP dan CMP sensor merupakan 2 sensor yang sangat penting pada sistem injeksi...